NPP : 3271034C1019314

Strategi Pencapaian Swasembada Kedelai 2017


Format: DVD
Tahun Produksi: 2015
            
Kedelai merupakan salah satu dari tiga komoditas utama, selain padi dan jagung yang ditargetkan swasembada pada tahun 2017. Target swasembada ini diperuntukan untuk memenuhi kebutuhan kedelai nasional sebesar 2,2jt ton/tahun. Sementara produksi dalam negeri baru mencapai 920 ribu ton/tahun.

Keterbatasan produksi kedelai nasional disebabkan karena masih rendahnya tingkat produktifitas, kepemilikan lahan yang sempit, luas panen meurun, harga jual yang rendah di tingkat petani. Video ini menampilkan strantegi untuk pencapaian swasembada kedelai tahun 2017

Ringkasan:

Strategi Pencapaian Swasembada Kedelai 2017

 

Hubungi Kami

Pusat Perpustakaan dan Literasi Pertanian
Jl. Ir. H. Juanda No. 20 Bogor 16122

Feedback

Masukkan alamat email Anda dan Kami akan mengirim Informasi.

Visitor

We have 3010 guests and no members online

Copyright © 2023 PUSTAKA
Kementerian Pertanian Republik Indonesia